'/> Telur Dadar Tahu -->

Info Populer 2022

Telur Dadar Tahu

Telur Dadar Tahu
Telur Dadar Tahu
Telur Dadar Tahu



Bahan :
- 5 butir telur ayam -
- 100 gram tahu putih, dihaluskan -
- 2 siung bawang putih, dicincang halus -
- 4 butir bawang merah, dicincang halus -
- 1 buah cabe merah besar, dibuang bijinya, dicincang halus -
- 1 sdm santan kental instan
- 1 batang daun bawang, diiris halus -
- 1 sdt garam -
- 1/4 sdt merica debu -
- 1/2 sdt kunyit debu -
- 2 sdm minyak untuk menggoreng -

Cara membuat:
1. Kocok lepas telur, santan instan, bawang putih, bawang merah dan cabe merah.
2. Masukkan tahu, daun bawang, garam, merica debu dan kunyit bubuk. Aduk rata.
3. Panaskan minyak di wajan datar. Masukkan adonan telur. Aduk hingga setengah matang. Lipat dua masak hingga matang.

Untuk 5 porsi

Saji edisi 201/th. VII/26 Januari 2011 - 08 Februari 2011


Advertisement

Iklan Sidebar